7/27/08

Pinta kepada kawan


Ada banyak masa dimana aku lupa, bahwasanya aku bisa menikmati setiap leler perih yang merembas ke hati. Karena sesungguhnya disetiap kelopak luka tercipta putik bahagia.

Kawan,
Ingatkan aku bahwa akan selalu ada jalan bagi setiap yang berusaha. Bahwa akan selalu ada tempat yang menanti kusinggahi. Bahwa akan selalu ada orang yang membutuhkan keberadaanku. Katakan bahwa aku berarti bagimu, kawan.

No comments: